Terjemah Kitab Fathul Qarib Syarah Matan Taqrib

Terjemah Kitab Fathul Qarib Syarah Matan Taqrib

Terjemah Kitab Fathul Qarib Syarah Matan Taqrib – Penulis kitab matan Taqrib menyebutkan bahwa dia menulis ringkasan ini karena suatu permintaan, sahabat-sahabatku memintaku. Supaya aku membuat suatu ringkasan dalam fiqih Madzhab Al Imam yang mulia, mujtahid, penolong sunnah dan agama, Abu Abdillah Muhammad bin Idris bin Al Abbas bin Utsman bin Syafi’i. Untuk lebih jelasnya … Read more

Terjemahan Fathul Qorib : Muqodimah

Terjemahan Fathul Qorib Muqodimah

Terjemahan Fathul Qorib : Muqodimah – Dalam hal ini akan membahas mengenai Terjemahan Fathul Qorib Muqodimah yang mana dibahas secara singkat dan jelas. Untuk lebih jelasnya silahkan lihat artikel Pengetahuan Islam berikut ini. Terjemahan Fathul Qorib : Muqodimah Nama kitab: Terjemah Kitab Fathul Qorib (Fath Al-Qarib) Syarah dari: Kitab Matan Taqrib Abu Syuja’ Judul kitab … Read more

Pengertian Thoharoh dan Macam-Macam Pembagian Air

Pengertian Thoharoh dan Macam-Macam Pembagian Air

Pengertian Thoharoh dan Macam-Macam Pembagian Air – Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Thoharoh. Yang meliputi pengertian thoharoh dan macam-macam pembagian air yang dapat digunakan untuk bersuci yang mana tidak semua air dapat digunakan untuk bersuci. Pengertian Thoharoh dan Macam-Macam Pembagian Air Hanya air yang suci dan menyucikan yang dapat digunakan untuk menyucikan … Read more